![]() |
| Sumber: https://www.google.com/imgres?imgurl=https%3A%2F%2Fwww.dkampus.com |
A. Pengertian Motivasi Belajar
Motivasi merupakan dorongan untuk seseorang melakukan sesuatu untuk mencapai tujuan tertentu.
B. Fungsi Motivasi Dalam Belajar
- Mendorong manusia untuk berbuat
- Menentukan arah perbuatan
- Mnyeleksi perbuatan
C. Jenis Motivasi Belajar
- Motivasi Instrinsik
Motivasi Intrinsik adalah motif-motif yang menjadi aktif atau berfungsinya sehingga tidak perlu rangsangan dari luar, karena dari dalam diri individu sudah ada dorongan untuk melakukan sesuatu, Contoh Kemandirian, kompetensi.
- Motivasi Ekstrinsik
Motivasi Ekstrinsik adalah motif-motif yang aktif dan berfungsinya karena adanya perangsang dari luar, contoh uang, hadiah.
D. Faktor yang mempengaruhi motivasi belajar
- Faktor Eksternal
Dorongan dari luar diri siswa (eksternal) diantaranya adalah keluarga, sekolah, dan masyarakat (Oemar Hamalik, 2001: 167).
- Faktor Internal
Faktor dari dalam (internal) yang dapat meningkatkan motivasi belajar siswa diantaranya adalah fisik, intelegensi, sikap, minat, bakat, dan emosi (Oemar Hamalik, 2001: 167).
E. Cara Menumbuhkan Motivasi Belajar
- Tidak Pelit Akan Pujian
- Membentuk Kebiasaan Belajar yang Baik
- Ciptakan Pesaingan atau Kompetisi
- Menulis nama siswa di papan tulis
- Gunakan media belajar yang baik dan sesuai
- Menjelaskan tujuan belajar
- Memberikan poin kelompok
- Menumbuhkan kesadaran siswa
- Memberikan ulangan atau ujian secara berkala
- Memberikan dorongan kepada siswa untuk belajar
Video mengenai motivasi belajar
Referensi :
Catatan Kuliah dari ppt Dosen Belajar dan Pembelajaran Ibu Prima Mutia sari, M. Pd
AZIS, A. L. (2017). PENGARUH MOTIVASI INTRINSIK DAN
MOTIVASI EKSTRINSIK TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI BISNIS KELAS XPESERTA
DIDIK KELAS X DI SMKN 4 MAKASSAR.
Djarwo, C. F. (2020).
ANALISIS FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR KIMIA SISWA
SMA KOTA JAYAPURA. Jurnal Ilmiah IKIP Mataram.
.jpeg)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar